Kesulitan Peserta Didik dalam Pembelajaran Matematika Materi Perkalian dan Pembagian di Sekolah Dasar

  • Sihombing J
  • Syahrial S
  • Manurung U
N/ACitations
Citations of this article
179Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan  untuk mengetahui kesulitan peserta didik dalam pembelajaran matematika materi perkalian dan pembagian di Sekolah Dasar. Metode yang digunakan adalah metode studi kepustakaan. Dengan subjek penelitiannya adalah artikel-artikel dan buku-buku yang berhubungan dengan topik penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kesulitan siswa dalam pembelajaran matematika materi perkalian dan pembagian di Sekolah Dasar disebabkan kurangnya motivasi belajar siswa, penggunaan proses yang keliru, kurang teliti, belum hafal perkalian dan pembagian, merasa bosan ketika pembelajaran perkalian dan pembagian, tidak tahu langkah awal mengerjakan soal cerita matematika, tidak fokus ketika pembelajaran, serta misskonsepsi pada materi perkalian dan pembagian. Kesulitan yang dihadapi siswa adalah kesulitan dalam perhitungan, pemahaman konsep, perbedaan nilai tempat, perbedaan simbol-simbol operasi hitung, dan pemahaman soal cerita matematika. Solusi untuk mengatasi kesulitan tersebut adalah guru  mewajibkan siswa untuk menghafal perkalian 15 menit sebelum memulai pembelajaran, menggunakan metode bernyanyi, menggunakan jarimatika, menggunakan model pembelajaran yang menyenangkan, serta memotivasi siswa untuk meningkatkan minat belajarnya di kelas. Orangtua di rumah diharapkan membimbing dan membantu anak dalam menyelesaikan tugasnya.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Sihombing, J. M., Syahrial, S., & Manurung, U. S. (2023). Kesulitan Peserta Didik dalam Pembelajaran Matematika Materi Perkalian dan Pembagian di Sekolah Dasar. Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar, 7(3), 1003–1016. https://doi.org/10.26811/didaktika.v7i3.1177

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 7

70%

PhD / Post grad / Masters / Doc 2

20%

Researcher 1

10%

Readers' Discipline

Tooltip

Mathematics 6

60%

Social Sciences 2

20%

Physics and Astronomy 1

10%

Agricultural and Biological Sciences 1

10%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free