PERBAIKAN DAN PEMELIHARAAN JARINGAN FIBER TO THE HOME (FTTH)

  • Febriansyah A
  • Lammada I
N/ACitations
Citations of this article
100Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Perkembangan teknologi saat ini sangatlah pesat, terutama dibidang telekomunikasi dan informasi. Peningkatan jaringan terus dilakukan terutama pada kapasitas bandwidth agar dapat meningkatkan layanan multimedia. Pilihan terbaik untuk mendukung jaringan komunikasi yang andal adalah fiber optic. Salah satu teknologi fiber optic adalah Fiber To The Home (FTTH). Makalah ini mengusulkan untuk menjelaskan bagaimana cara mengatasi permasalahan dan pemeliharaan pada jaringan Fiber To The Home (FTTH) dari Optical Line Termination (OLT) sampai Optical Network Termination (ONT). Pada makalah ini juga akan menjelaskan bagaimana cara menganalisa nilai daya dan loss daya pada setiap jaringan Fiber To The Home (FTTH).

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Febriansyah, A., & Lammada, I. (2022). PERBAIKAN DAN PEMELIHARAAN JARINGAN FIBER TO THE HOME (FTTH). Power Elektronik : Jurnal Orang Elektro, 11(1), 116. https://doi.org/10.30591/polektro.v11i1.2796

Readers' Discipline

Tooltip

Engineering 3

50%

Computer Science 2

33%

Psychology 1

17%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free